SECURITY JARINGAN KOMPUTER
Sekurity pada jaringan komputer merupakan suatu sistem komputer yang harus diamankan apabila terjadi pada data dalam jaringan.
dengan pemanfaatan jaringan "public", data yang ditransmisikan dalam jaringan harus aman dari kemungkinan dapat diketahui isi informasinya, sehingga untuk informasi yang sensitif harus dibuatkan kode sandi tertentu untuk pengamanannya pada saat transmisi. Jaringan internet bersifat publik. Sehingga memungkinkan arus informasi bisa disadap oleh pihak lain. Untuk itu keamanan menjadi useful terhadap kenyamanan jaringan komputer dan vulnerability suatu jaringan.
Keamanan terhadap data pribadi atau informasi lainnya yang sensitif.serrangan pada jaringan berupa aktifitas menyadap dan adanya keylogger.umunya terjadi karena kebijakan/policy yang kurang jelas.
Ancaman paling signifikan terhadap sekurity dari sistem komputer pada saat ini bukan berupa ancaman terhadap sekurity fisik,melainkan ancaman terhadap sekurity non fisik,serangan pada jaringan dapat berupa aktifitas spoofing,mail modfication,trojan horse,MITM attack.baik disengaja atau tidak disengaja.aktifitas malware,worm,virus,dan bomb mail sering memacetkan jaringan.
Globalization,yaitu :
dengan meningkatnya persaingan dalam dunia internasional, maka spionase industri diperlukan untuk mengetahui posisi lawan, sehingga banyak kelompok hackers yang menjual jasanya untuk keperluan ini.
The move to client/server architecture, yaitu :
Dengan perubahan tipe arsitektur dari Mainframe atau PC stand-alone ke arsitektur client/server membuka peluang untuk melakukan penyusupan, karena biasanya banyak celah-celah yang belum dikuasai dan dapat dimanfaatkan oleh para hackers.
Hackers' steep learning curve, yaitu :
Ciri kelompok hackers adalah suka bertukar informasi dengan siapa saja, sehingga teknik-teknk sekuriti terbaru mungkin saja dengan mudah didapat dan dipelajari kelemahannya.
Untuk menghindari ancaman kategori ini, biasanya suatu sistem komputer dilengkapi dengan fasilitas user password, sehingga sangat penting untuk melindungi file password dari kemungkinan ancaman yang mungkin timbul dengan jalan :
One-way Encryption, yaitu :
sistem hanya menyimpan password dalam bentuk yang telah dienkripsi.
Access Control, yaitu :
memberikan akses terhadap file password dengan sangat terbatas.
Melihat beragamnya ancaman yang ada didalam sistem komputer, seluruh lingkup dan persyaratan sekuriti sistem komputer harus direncanakan dan diperhitungkan secara terinci pada saat desain berdasarkan kebutuhan yang diinginkan untuk mencegah terjadinya permasalahan pada sistem komputer. Sekuriti sistem komputer yang baik adalah yang dapat mengatasi semua ancaman yang mungkin dihadapi dalam konteks kebutuhan yang diinginkan.
0 komentar:
Posting Komentar